MEDAN, WOL – Gubernur Sumatera Utara, HT Erry Nuradi bersama Wakapoldasu, Brigjend Pol Adhi Prawoto, meninjau situasi arus mudik di Jalinsum Medan-Tebing Tinggi lewat udara menggunakan pesawat helikopter, Minggu (3/7). Hal itu dilakukan untuk memantau kondisi situasi arus mudik di kawasan Kabupaten Serdang Bedagai, H-3 Idul Fitri 1437 Hijriah. Dalam peninjauan tersebut, rombongan Gubsu sekira ...
↧